Garap Lahan Keluarga, Serda Musardi Tambah Ekonomi Keluarga

    Garap Lahan Keluarga, Serda Musardi Tambah Ekonomi Keluarga

    Pessel - -- - Bintara pembina desa ( Babinsa ) Koramil 07/Tarusan Kodim 0311/Pessel terus lakukan kegiatan produktif di wilayah binaan masing-masing.


    Serda Musardi Babinsa Koramil 07/Tarusan Kodim 0311/Pessel melakukan kegiatan produktif dengan mengolah lahan sawah yang saat ini sudah selesai panen sehingga menunggu pengolahan serentak untuk lebih lanjut di Nagari Cimate Kecamatan Koto XI Tarusan Kabupaten Pessel , Senin 9 Januari 2023.


    Sesuai dengan Perintah Komandan Korem 032/Wbr bahwa setia prajurit harus memiliki kegiatan produktif di wilayah binaan untuk mendukung perekonomi dan membangkitkan kemauan masyarakat untuk mengolah lahan .


    Setelah itu Dandim 0311/Pessel Letkol Inf Sunardi S.H memberikan perintah kepada Danramil jajaran Kodim untuk di lakukan sesuai dengan perintah Komando atas.


    Mengolah lahan yang belom produktif adalah tugas dan tanggung jawab Babinsa di luar jam dinas untuk menggugah hati masyarakat supaya berbuat agar ekonomi lebih meningkat.

    Meningkatkan ekonomi masyarakat di wilayan sehingga bisa menjadi lingkungan yang bermoral tinggi adalah tugas yang harus di lakukan seorang Babinsa .


    Dengan mengolah lahan dan menciptakan lapangan pekerjaan adalah bagian dari produktif nya Prajurit untuk bisa memperbaiki ekonomi di wilayah binaan masing-masing .

    ( Pendim 0311/Pessel )

    Hori Ekino

    Hori Ekino

    Artikel Sebelumnya

    Wujudkan Lingkungan Asri, Personil Kodim...

    Artikel Berikutnya

    Kunjungi Negeri Sejuta Pesona Pangdam I/BB...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Eks Dirut Pertamina Luhur Budi Djatmiko Ditetapkan Tersangka, Apa Kasusnya?
    Jaga Kesehatan Tubuh, Prajurit Korem 012/TU Laksanakan Olahraga Bersama
    Menteri ATR/BPN Temui Kapolri Untuk Kerjasama Berantas Mafia Tanah Tanpa Toleransi
    Kodim 1710/Mimika Buka Perkemahan Wira Karya Pramuka Saka Wira Kartika TA 2024
    Panglima TNI Paparkan Kesiapan Dalam Mendukung Pilkada Serentak dan Pencapaian Asta Cita

    Tags